Ivanka INALEAD

Kecil, Gampang, Namun, Bisa Bikin Anda Produktif Seharian.

Rio Purboyo 📬 Duduk baru lima menit, eh…– Email masuk.– Notifikasi berdenting.– Pikiran ke mana-mana.– Dan to-do list… makin panjang, bukannya berkurang. Pernah merasa begitu? Coba pakai satu trik sederhana yang diam-diam menyelamatkan banyak kepala dari kebisingan mental. 👉 Aturan Dua Menit Aturannya gampang:Kalau ada tugas yang bisa kita selesaikan dalam waktu kurang dari 2 […]

Kecil, Gampang, Namun, Bisa Bikin Anda Produktif Seharian. Read More »

Lebaran: Bukan Kompetisi Bicara, Tapi Sambung Rasa yang Bermakna.

RIO PURBOYO Lebaran tiba, rindu kampung halaman pun membuncah. Namun, di tengah hangatnya pertemuan, mungkin kita lupa esensi silaturahmi yang sebenarnya. Alih-alih sekadar basa-basi, momen Lebaran adalah kesempatan emas untuk benar-benar terhubung dengan hati, bukan terjebak dalam “sok akrab” yang hampa. Artikel ini akan membahas tiga perilaku sederhana tapi bermakna, untuk membuat Lebaran anda lebih

Lebaran: Bukan Kompetisi Bicara, Tapi Sambung Rasa yang Bermakna. Read More »

HAJI (UMROH) dan INOVASI

– Rio Purboyo – Para inovator (memang) berpikir secara berbeda, tapi seperti yang Steve Jobs nyatakan, mereka nyata-nyata hanya berpikir berbeda dengan menghubungkan yang tampaknya tidak berhubungan. Asosiasi, atau kemampuan untuk membuat hubungan antar area pengetahuan, industri, bahkan geografi, seringkali adalah keahlian yang melekat pada inovator. Ide-ide inovatif berkembang pada persimpangan dari pengalaman-pengalaman yang beragam,

HAJI (UMROH) dan INOVASI Read More »

TOILET MENGGANGGU FOKUSKU

– Rio Purboyo – Apa hubungan fokus dan kebahagiaan? Bisa dikatakan, “Sangat penting!” Kebahagiaan seseorang ditentukan oleh cara ia mengalokasikan perhatian. Bayangkan anda mengalami peristiwa berikut. Sebagai pria, saat ini anda sedang kebelet dan menatap pintu toilet pria di gerbong kereta api. Terlihat di foto, ada tulisan yang intinya “Toilet ini tidak dapat digunakan.” Sementara

TOILET MENGGANGGU FOKUSKU Read More »

MEMIMPIN TIM (KECIL)

-Rio Purboyo Tentu, setiap pemimpin memiliki sekelompok orang yang ia bergerak bersamanya. Pemimpin mengeksekusi persetujuan dan komitmen tindakan melalui percakapan. Forum diskusi menjadi momen penting, agar tim bersedia melakukan hal-hal penting yang membuat tujuan dapat terjadi, tuntas, dan memuaskan. Berikut beberapa pertanyaan kuat yang dapat anda gunakan saat bercakap-cakap dengan anggota tim dan mengajak mereka

MEMIMPIN TIM (KECIL) Read More »

INOVASI, LAGI

-Rio Purboyo Inovasi, hadir dan menyebar berkat kumpulan tangan-tangan yang terus bergerak. Mungkin, awalnya mereka diremehkan, diacuhkan, tanpa penghargaan dan penghormatan yang layak. Tapi begitu mereka memutuskan untuk terus berkarya, mencipta, dan merekayasa ulang; dampaknya tercatat dalam sejarah hingga tahunan kemudian. Saat kita baca buku “sejarah” The Innovators karya Isaacson setebal 500-an halaman, di dalamnya

INOVASI, LAGI Read More »

KEPALA PEMULA

– Rio Purboyo Kenapa beberapa orang dewasa takut mempelajari keterampilan baru? Apakah karena takut gagal? Atau, apa karena sudah melupakan pengalaman bersenang-senang sebagai pemula? Mungkin, kita dapat mengambil pelajaran berharga dari balita -terutama yang sedang belajar berjalan. Dari situ, kita bisa menemukan kembali nikmatnya proses belajar. Kegagalan adalah bagian penting dari pembelajaran. Kita cenderung mengingat prestasi

KEPALA PEMULA Read More »

CUKUP 1 JAM PELAJARI CARA MUDAH MEMBUAT ROBOTMU SENDIRI

Liburan kali ini, yuk buat momen bersama ananda menjadi lebih berkesan dan edukatif! Kami mengundang anda -para orang tua- untuk bergabung dalam webinar eksklusif, bertajuk “Asyiknya Menemani Ananda Liburan dengan Buat Sendiri Robotmu”. Rabu, 10 Juli 2024. Pukul 16:00-17:00 WIB.Narasumber: A.A. Yudanarko (Founder KOKARO – Komunitas Kampung Robot) Mengapa anda perlu hadiri webinar “RoboTalk” ini?

CUKUP 1 JAM PELAJARI CARA MUDAH MEMBUAT ROBOTMU SENDIRI Read More »